RATING TELEVISI : Komodifikasi Estetika dan Standarisasi Selera

UNSPECIFIED (2007) RATING TELEVISI : Komodifikasi Estetika dan Standarisasi Selera. In: Buku Diskursus Relasi Masyarakat, Bisnis & Media. FISIP Universitas Atma Jaya Yogyakarta, pp. 59-83.

[img]
Preview
PDF (Buku Diskursus Relasi Masyarakat, Bisnis & Media)
8Mb

Abstract

Rating yang selalu digunakan sebagai satu-satunya parameter keberhasilan sebuah program (acara) oleh kalangan industrialis televisi menjadikan acara-acara televisi semakin menunjukan keseragaman. Sejumlah acara televisi,seperti sinetron, oanggung komedi, berita kriminalitas, infotainmet, musik, reality show, dan talkshow, tidak lebih merupakan formulasi peniruan dan pengulangan dari acara-acara sejenis yang pada penayangan sebelumnya dianggap mampu mendatangkan iklan dalam jumlah berlimpah. Gejala ini memberikan penegasan bahwa televisi telah menjadi agen industri budaya yang secara kontinyu menciptakan berbagai kebutuhan palsu bagi khalayaknya. Alasan rating tinggi, yang dikaitkan dengan perolehan iklan, juga semakin mengkohkoan posisi khalayak sebagai produk yang dijual kepada pemasang iklan maupun buruh yang dieksploitasi kalangan industrialis televisi.

Item Type:Book Section
Subjects:H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions:Faculty of Social and Political Sciences > Department of Communication
ID Code:40050
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:04 Sep 2013 13:35
Last Modified:04 Sep 2013 13:35

Repository Staff Only: item control page