DAMPAK KERUSUHAN MALUKU TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI STAKEHOLDER PENDUKUNG KEGIATAN PARIWISATA PANTAI NAMALATU KOTA AMBON

SRIKANDI , RATNA DEWI (2006) DAMPAK KERUSUHAN MALUKU TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI STAKEHOLDER PENDUKUNG KEGIATAN PARIWISATA PANTAI NAMALATU KOTA AMBON. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
252Kb

Abstract

Pariwisata merupakan sektor yang berkaitan erat dengan aspek sosial ekonomi dengan salah satu tujuan kegiatan pengembangan pariwisata daerah adalah untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Tujuan penggalian potensi pendapatan asli daerah melalui sektor pariwisata adalah untuk meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat di obyek wisata.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:3726
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:14 Jan 2010 14:30
Last Modified:14 Jan 2010 14:30

Repository Staff Only: item control page