SIMULASI KOMPUTER MODEL PERPINDAHAN MASSA UAP AIR DALAM UDARA PADA KOLOM ADSORBSI DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN BEDA HINGGA

Yonathan R.T., Degi and Achsan, Muh. Anugerah (2009) SIMULASI KOMPUTER MODEL PERPINDAHAN MASSA UAP AIR DALAM UDARA PADA KOLOM ADSORBSI DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN BEDA HINGGA. In: "Seminar Tugas AKhir S1 Teknik Kimia Universitas Diponegoro 2009", R. Sidang Lt. 3 Gedung B Teknik Kimia UNDIP. (Unpublished)

[img]
Preview
PDF
504Kb

Abstract

Proses pengeringan udara dengan menggunakan zeolit merupakan salah satu peristiwa adsorpsi. Pada peristiwa adsorpsi terdapat model perpindahan massa gas yang memiliki beberapa variable/parameter yang belum diketahui. Tujuan penelitian ini adalah menyusun rangkaian kode komputer untuk menyelesaikan model perpindahan massa gas, validasi model dengan data-data yang ada (Sumber : Arya et al, 2006), dan penentuan besarnya koefisien perpindahan massa gas-padat dan konstanta henry. Variabel proses yang digunakan adalah variasi tinggi bahan isian (zeolit) dan variasi kecepatan aliran udara. Persamaan differensial parsial diubah menjadi persamaan diferensial ordiner dengan metode beda hingga dan diselesaikan dengan metode runge-kutte dan SSE (Sum Square Error) menggunakan matlab. Model matematis perpindahan massa pada adsorpsi dapat diselesaikan dengan menggunakan program Matlab untuk mendapatkan distribusi konsentrasi uap air dalam udara sebagai fungsi waktu, tinggi bahan isian dan kecepatan aliran udara, serta koefisien perpindahan massa overall sebagai fungsi tinggi bahan isian dan kecepatan aliran udara.

Item Type:Conference or Workshop Item (Other)
Uncontrolled Keywords:beda hingga,adsorpsi,koefisien perpindahan massa.
Subjects:T Technology > TP Chemical technology
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Chemical Engineering
Faculty of Engineering > Department of Chemical Engineering
ID Code:3668
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:14 Jan 2010 11:20
Last Modified:14 Jan 2010 11:20

Repository Staff Only: item control page