INDONESIA PASCA PEMILIHAN PRESIDEN PUTARAN II TAHUN 2004

Suwitri, Sri (2004) INDONESIA PASCA PEMILIHAN PRESIDEN PUTARAN II TAHUN 2004. DIALOGUE, 1 (3). pp. 1-12. ISSN 1693-8399

[img]
Preview
PDF - Published Version
104Kb

Official URL: http://www.mia.undip.ac.id/

Abstract

Pemilihan Presiden Republik Indonesia secara langsung telah usai. Komisi Pemilihan Umum telah mengumumkan pemenangnya. Fenomena apa yang akan terjadi sesudah itu ? Masyarakat Indonesia menanti datangnya Satria Piningit, pemimpin sebagai Ratu Adil yang akan membawa Indonesia menuju masyarakat adil, makmur dan mampu berjaya menyongsong era global village. Apakah harapan masyarakat Indonesia akan tercapai?Apa saja yang harus dibenahi pemerintahan yang baru ? Desentralisasi dan otonomi daerah sebagai perwujudan demokrasi, Good Governance, adalah landasan pemerintahan yang tidak dapat ditawar lagi. Check and Balance antara legislative, eksekutif dan yudikatif serta meminimalkan sikap primordial. Pengelolaan keuangan dan perdagangan merupakan pekerjaan-pekerjaan pemimpin Indonesia hasil pemilihan langsung rakyat Indonesia. Hambatan akan terjadi dikarenakan kepluralistikan masyarakat Indonesia. Presiden terpilih perlu memberi perhatian yang besar pada multikultur masyarakat Indonesia untuk dapat mewujudkan Indonesia Baru.

Item Type:Article
Uncontrolled Keywords:demokrasi, pluralistik, good governance
Subjects:Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z004 Books. Writing. Paleography
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Administration Science
ID Code:3432
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:13 Jan 2010 11:19
Last Modified:13 Jan 2010 11:19

Repository Staff Only: item control page