PENGARUH INTERAKSI STRUKTUR DAN TANAH PADA ANALISIS DINAMIK RESPONS SPEKTRUM

ARIZONA, FEMY and MULYANTO, HERY (2006) PENGARUH INTERAKSI STRUKTUR DAN TANAH PADA ANALISIS DINAMIK RESPONS SPEKTRUM. Undergraduate thesis, F. TEKNIK UNDIP.

[img]PDF
Restricted to Repository staff only

954Kb
[img]
Preview
PDF
23Kb
[img]
Preview
PDF
12Kb
[img]
Preview
PDF
578Kb
[img]
Preview
PDF
28Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

338Kb
[img]
Preview
PDF
11Kb
[img]
Preview
PDF
8Kb
[img]
Preview
PDF
7Kb
[img]
Preview
PDF
26Kb

Abstract

Gempa adalah salah satu gaya yang diperhitungkan dalam desain sebuah struktur. Getaran gempa merambat dari dalam bumi ke segala arah hingga permukaan tanah. Getaran yang dipermukaan tanah inilah yang selanjutnya diperhitungkan sebagai gaya gempa yang bekerja pada struktur. Dalam kenyataannya, tanah merupakan bagian yang tak terpisahkan dari struktur. Demikian halnya dengan pengaruh dari gempa. Sebenarnya bukan hanya struktur yang terkena pengaruh gempa tetapi juga ada bagian tanah yang terkena pengaruhnya sehingga terjadi interaksi antara struktur dengan tanah. Dalam analisa ini akan dicari pengaruh tanah terhadap struktur akibat adanya gempa. Metode yang digunakan adalah dengan membandingkan dua buah struktur. Struktur gedung yang menyatu dengan bagian tanah dibandingkan dengan struktur gedung dengan pemodelan tumpuan jepit pada pondasi. Dalam kondisi pembebanan yang sama dapat diketahui adanya perbedaan perilaku pada kedua struktur tersebut. Perbedaan inilah yang dapat disimpulkan sebagai pengaruh interaksi struktur dengan tanah akibat gempa.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Civil Engineering
Faculty of Engineering > Department of Civil Engineering
ID Code:33815
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:24 Feb 2012 13:47
Last Modified:24 Feb 2012 13:47

Repository Staff Only: item control page