Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Bidan Desa dalam Pelayanan Antenatal Care di Kabupaten Blora Tahun 2011

ASTUTI, Fitria Primi (2011) Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Bidan Desa dalam Pelayanan Antenatal Care di Kabupaten Blora Tahun 2011. Masters thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF
12Kb
[img]
Preview
PDF
42Kb
[img]
Preview
PDF
11Kb
[img]
Preview
PDF
10Kb
[img]
Preview
PDF
10Kb
[img]
Preview
PDF
10Kb
[img]
Preview
PDF
6Kb
[img]
Preview
PDF
11Kb

Abstract

Universitas Diponegoro Program Pascasarjana Program Magister Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi dan Kebijakan Kesehatan Minat Manajemen Kesehatan Ibu dan Anak 2011 ABSTRAK Fitria Primi Astuti Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Bidan Desa dalam Pelayanan Antenatal Care di Kabupaten Blora Tahun 2011 xi + 88 halaman + 23 tabel + 32 gambar + 8 lampiran Antenatal Care adalah salah satu program Safe Motherhood yang memberikan pelayanan kesehatan bagi ibu hamil dan janinnya.Tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja bidan desa dalam pelayanan Antenatal Care di kabupaten Blora. Jenis penelitian bersifat analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional Instrumen penelitian menggunakan kuesioner terstruktur yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Menggunakan analisis bivariat dengan uji chi square dan analisis multivariat dengan uji regresi logistik. Jumlah sampel 95 orang responden yaitu bidan desa di Kabupaten Blora. Hasil penelitian menunjukkan motivasi baik (55%), persepsi beban kerja baik (51.6%), persepsi supervisi baik (56.8%), persepsi kompensasi baik (51.6%), kinerja (53.7%). Hasil analisis bivariat menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara motivasi, persepsi beban kerja dan persepsi sistem kompensasi dengan kinerja bidan desa dalam Pelayanan Antenatal Care (p < 0,05). Hasil analisis multivariat menunjukkan adanya pengaruh bersama – sama variabel motivasi (p-value = 0,017 dan nilai Exp B: 3.072), persespsi beban kerja (p-value = 0,036 dan nilai Exp B: 3.072), persepsi sistem kompensasi (p-value=0.010 dan Exp B: 3.348). Disarankan agar Dinas Kesehatan Kabupaten Blora memberikan kemudahan bagi bidan desa untuk melanjutkan pendidikan, membuat kebijakan berhubungan dengan Insentif, memberikan pembinaan dan pengarahan secara rutin kepada bidan desa dan memberikan umpan balik Kata kunci : Kinerja, Pelayanan Antenatal Care, Bidan Desa Kepustakaan : 51 buku. Diponegoro University Postgraduate Program Master’s Program in Public Health Majoring in Health Policy Administration Sub Majoring in Maternal and Child Health Management 2011 ABSTRACT Fitria Primi Astuti The Analysis on the Factors Related to the Work Performance of Village Midwives in Antenatal Care Service in Blora District, 2011 xi + 88 pages + 23 tables + 32 figures + 8 enclosures Antenatal care was one of Safe Motherhood programs that gave service to pregnant women and their fetuses. The objective of this study was to know factors affecting the work performance of village midwives in the antenatal care service in Blora district. This is an analytical study using cross sectional approach. Structured questionnaire that was tested for its validity and reliability was used as the study instrument. Bivariate analysis was done by applying chi square test and multivariate analysis was done by applying logistic regression. The number of study samples was 95 midwives in the district of Blora. Results of this study showed good motivation (55%), good perception on the work load (51.6%), good perception on supervision (56.8%), good perception on compensation (51.6%), work performance (53.7%). Results of bivariate analysis showed that there was a significant association between village midwives work performance in the antenatal care service and motivation, perception on the work load, perception on the compensation system (p < 0.05). Result of the multivariate analysis indicated the joint effect of the variables: motivation (p-value = 0.017, Exp B: 3.072), perception on the work load (p-value = 0.036, Exp B: 3.072), perception on the compensation system (p-value = 0.010, Exp B: 3.348). It was suggested to Blora district health office to give easier access for village midwives to continue their education, to formulate policy related to incentive, to give routine assistance and guidance to village midwives and to give feedback. Key words : work performance, antenatal care service, village midwives Bibliography : 51 books

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:Q Science > Q Science (General)
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Public Health
ID Code:32627
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:26 Jan 2012 12:35
Last Modified:26 Jan 2012 12:35

Repository Staff Only: item control page