Perbedaan komposisi jenis tumbuhan bawang paa tegakan pinus (pinus merkusii) dan damar (Agathis dammara di hutan sikunci Magelang

Lesmana, Heny (2002) Perbedaan komposisi jenis tumbuhan bawang paa tegakan pinus (pinus merkusii) dan damar (Agathis dammara di hutan sikunci Magelang. Undergraduate thesis, FMIPA Undip.

[img]
Preview
PDF
15Kb
[img]
Preview
PDF
352Kb
[img]
Preview
PDF
462Kb
[img]
Preview
PDF
408Kb
[img]
Preview
PDF
637Kb
[img]
Preview
PDF
317Kb
[img]
Preview
PDF
476Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

480Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

535Kb
[img]
Preview
PDF
342Kb
[img]
Preview
PDF
354Kb
[img]
Preview
PDF
569Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

1951Kb

Abstract

RINGKASAN Heny Lesmana. J 201 95 1255. Perbedaan Komposisi Jervis Tumbuhan Bawah Pada Tegakan Pinus (Pinus merkusit) dan Damar (Agathis dammara) di Hutan Sikunei Magelang (dibawah Bimbingan Hendarko Sugondo dan Sri Utami). Komposisi jenis tumbuhan bawah dalam ekosistem perlu dipelajari karena tumbuhan bawah tersebut dapat merupakan tumbuhan indikator, pengganggu bagi pertumbuhan tumbuhan pokok, sebagai penutup tanah dan ada pula yang bernilai ekonomis. Komposisi jenis tumbuhan bawah dapat dipengaruhi oleh perbedaan iklim micro sebagai akibat perbedaan bentuk kanopi dart tegakan utama (Pinus dan Damar). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan komposisi jenis tumbuhan bawah pada tegakan Pinus dan Damar serta hubungan perbedaan komposisi jenis tumbuhan bawah tersebut dengan faktor lingkungan. Penelitian dilaksanakan pada Intim Desember 2000 dengan menggunakan metode "Stratified Random". Area penelitian dibagi menjadi 15 stand penelitian untuk hutan Pinus dan 15 stand penelitian untuk hutan Damar. Untuk mengetahui komposisi jenis tumbuhan bawah digunakan analisis data untuk mendapatkan indeks nilai kepentingan dan selanjutnya didekati dengan menggunakan metode ordinasi. Pengukuran faktor lingkungan dilakukan pada masing-masing stand penelitian meliputi pengukuran kelembaban udara, intensitas cahaya, suhu tanah, suhu udara dan pH tanah. Pada area penelitian untuk tegakan Pinus terdapat 38 jenis tumbuhan dan yang memiliki nilai kepentingan tertinggi adalah Imperata cylindrica (64,48) sementara yang memiliki nilai konstansi 100% adalah Ageratum conyzoides dan Cyperus rotundus. Pada area penelitian untuk tegakan Damar terdapat 40 jenis tumbuhan dan yang memiliki nilai kepentingan tertinggi adalah Imperata cylindrica (73,76) sementara tumbuhan yang bemilai konstansi 100% pada area lin adalah Ageratum conyzoides dan Cyperus rotundus. Pola ordinasi yang dihasilkan dart stand penelitian tegakan Pinus dan Damar menunjukkan kecenderungan membentuk satu kelompok yang berarti stand penelitian pada kedua tegakan memiliki komposisi jenis tumbuhan bawah yang hampir sama. Faktor lingkungan terukur menunjukkan adanya faktor lingkungan yang relatif sama diterima oleh seluruh stand penelitian.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Biology
ID Code:30108
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:20 Oct 2011 09:09
Last Modified:20 Oct 2011 09:09

Repository Staff Only: item control page