STUDI OOGENESIS DAN FEKUNDITAS KARANG Acropora aspera DI WILAYAH DATARAN TERUMBU

SEDJATI, SRI (2002) STUDI OOGENESIS DAN FEKUNDITAS KARANG Acropora aspera DI WILAYAH DATARAN TERUMBU. Documentation. UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF - Published Version
178Kb
[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

514Kb

Abstract

Perairan Indonesia merupakan pusat distribusi karang Acropora. Namun studi reproduksi karang tersebut di Indonesia masih tergolong langka, terutama aspek perkembangan gonad (oogenesis). Fenomena 'Reproductive plasticity' kerap terjadi pada koloni karang yang hidup di wilayah dataran terumbu, dimana dengan kondisi lingkungan yang keras. Karang Acropora aspera banyak ditemukan di dataran terumbu Pulau Panjang, Jepara yang memiliki lingkungan keras. Karang A. aspera yang hidup di lingkungan tersebut memiliki strategi reproduksi dengan melakukan lebih dari satu siklus reproduksi dalam setahun. Oosit tampak pada Oktober 2001, tetapi pada Nopember, December 2001 oosit tidak terlihat dalam polip. Selanjutnya pada Januari-April 2002, oosit terlihat dengan uktiran yang bervariasi dan pada Mei 2002 oosit tidak ditemukan. Hal ini mengindikasikan bahwa spawning karang terjadi pada Oktober 2001 dan April 2002. Karang bercabang ini juga memiliki fekunditas yang rendah daripada Acropora spp. yang dilaporkan di Laut Merah, yaitu 5-16 oosit per polip. Kata kunci : Oogenesis, fekunditas, oosit, karang Acropora aspera ABSTRACT Indonesian Seas is the center of Acropora distribution. Unfortunately, study for the coral reproduction was rare, particularly gonad development (oogenesis). Reproductive plasticity was frequently evolved in corals on reef flats where physical environmental is usually harsh. Acropora aspera was distributed at reef flat area in Pulau Panjang, Jepara and show a reproductive strategy by evolved more a reproductive cycles through year. Oocyte was visible on October 2001, but dissapeared during November-December 2001. By January to April 2002, oocyte was appeared and then was dissapeared on May 2002. That was indicates, the species spawn gametes on October 2001 and April 2002. The coral fecundity was 5-16 oocyte per polyp, that was lower than Acropora spp. which is reported from The Red Sea.

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions:Faculty of Fisheries and Marine Sciences > Department of Marine Science
ID Code:23122
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:14 Oct 2010 11:33
Last Modified:14 Oct 2010 11:33

Repository Staff Only: item control page