PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCOCOKAN SIDIK JARI DENGAN ALCORITMA FILTERBANK GABOR

Widodo, Aris Puji and Adi, Kusworo (2005) PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCOCOKAN SIDIK JARI DENGAN ALCORITMA FILTERBANK GABOR. Documentation. UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF - Published Version
138Kb
[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

1044Kb

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang sistem verifikasi sidik,jari yaitu Algoritma Filterbank Gabor yang dapat memperbaiki kelemahan yang terjadi pada Algoritma Minusi yang masih terdapat keleinahan pada proses pengenalan. Sistem ekstraksi ciri dan pencocokan dengan algoritina filterbank gabor, secara MUM terdiri dari dua bagian utama, yaitu : (i) bagian ekstraksi ciri, dan (ii) bagian pencocokan. Proses yang dilakukan pada bagian ekstraksi ciri adalah (i) menentukan titik pusat dan region of interest (ROD, (ii) Normalisasi ROI, (iii) pemfilteran dengan filter bank Gabor, dan (iv) inenghitung average absolute deviation (AAD) untuk mendapatkan FingerCode. Dari basil penelitian dengan menggunakan algoritma filterbank gabor, maka didapatkan sebanyak 96 (24 x 4) ciri dari 24 sektor untuk 4 buah filter. Adapun filter Gabor yang digunakan adalah 23 x 23 dengan perubahan sudut orientasi 0°, 45°, 90°, dan 135°. Setiap perubahap sudut orientasi akan mengakibatkan filter Gabor berputar sebesar sudut orientasi tersebut. Pembentukan vektor ciri atau FingerCode dangan rnetode Average absolute deviation (AAD) merupakan nilai rata-rata dari jumlah selisih piksel setiap sektor dan nilai tengah pada sektor tersebut. Kesalahan sistem berada pada perpotongan antara FAR dan FRR sebesar 3,6% dengan threshold 39. Sedangkan slope dari grafik GAR sebesar 40', hal ini membuktikan bahwa sistem ini telah berjalan dengan balk, karena slope yang direkomendasikan sebesar 45°11].

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:Q Science > Q Science (General)
ID Code:23006
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:13 Oct 2010 10:35
Last Modified:13 Oct 2010 10:35

Repository Staff Only: item control page