CORAL BLEACHING AKIBAT KEJUT SUHU SEBAGAI BIOINDIKATOR PERUBAHAN TEMPERATUR AIR LAUT

Irwani, Irwani and Suryono, Chrisna Adhi (2002) CORAL BLEACHING AKIBAT KEJUT SUHU SEBAGAI BIOINDIKATOR PERUBAHAN TEMPERATUR AIR LAUT. Documentation. PUSAT PENELITIAN .

[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

408Kb
[img]
Preview
PDF - Published Version
137Kb

Abstract

The release of symbiotic zooxanthellae or bleaching is one of the first visible characteristic of changing sea level temperature. Bleaching can be induced by temperature shock elevation of 1°C to 2°C above the normal ambient. The aim of this study was to use coral as biological indicator of changing of sea level temperature. Randomized design was applied on these study which has 5 treatment and 3 replication of shock temperature bellow and above normal ambient (-3 °C, -1 °C, +1 °C, +3 °C and control). The coral Galaxea fascicula es was use and collected from Panjang Island Jepara. The ANOVA was use to test the significances of the treatments. The thermal shock by increase 3 °C of sea water caused the highest deflection of zooxanthellae, chlorophyll and duplicated of zooxanthellae. The ANOVA test show was highest significant between all treatment (p <0,001). The result of the study can be concluded: The shock temperature can caused coral to be bleaching with the sighes in decreasing number of zooxanthellae, chorophyll and duplicating sel of zooxanthellae. Lepasnya zooxanthellae atau bleaching adalah salah satu tanda utama yang dapat dilihat dari perubahan suhu air 'aut. Bleaching dapat disebabkan dad perubahan suhu air laut 1-2 °C secara mendadak diatas suhu normal. Tujuan dari penelitian ini adalah menggunakan karang sebagai bioindikator perubahan suhu air laut. Rancangan yang digunakan dalam penelitian adalah rancangan acak lengkap dengan 5 perlakuan peningkatan dan penurunan suhu (-3 °C, -1 °C, +1 °C, +3 °C dan temperayur 29°C sebagai kontrol) dangan 3 ulangan. Karang yang digunakan adalah Gelaxea fascicularis yang berasal dari Pulau Panjang Jepara. Untuk melilhat adanya perbedaan masing masing ulangan diuji dengan uji anova. Hasil penelitian menunjukan bahwa penurunan jumlah terbesar zooxanthellae, klorofil dan jumlah zooxanthellae yang membelah terlihat pada kejut suhu pada peningkatan suhu 3°C. Hasil uji anova menunjukan masing masing perlakuan menunjukan perbedaan yang sangat nyata. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa perubahan suhu yang mendadak menyebabkan karang mengalami bleaching ditunjukan dengan berkurangnya jumlah zooxanthellae, klorofil dan jumlah zooxanthellae yang membelah.

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions:Document UNDIP
ID Code:22839
Deposited By:Mr UPT Perpus 5
Deposited On:08 Oct 2010 09:40
Last Modified:08 Oct 2010 09:40

Repository Staff Only: item control page