LAPORAN HASIL PENELITIAN UJI COBA GARUK KERANG MODIFIKASI (BOAT DREDGES) DI PERAIRAN SEMARANG

Hudoyo, Sri Andani (1995) LAPORAN HASIL PENELITIAN UJI COBA GARUK KERANG MODIFIKASI (BOAT DREDGES) DI PERAIRAN SEMARANG. Documentation. UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF - Published Version
307Kb
[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

2382Kb

Abstract

Penelitian ini bertujuan ikut mengembangkan perikanan tradisional tanpa merusak sumber hayati perairan. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 1994 sampai dengan bulan Februari 1995 di Perairan Semarang. Analisa data dilakukan secara statistik diskriptif dan statistik induktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan tujuan penangkapan udang, garuk kerang yang dimodifikasi belum dapat membedakan hasil tangkapannya baik berupa udang, kerang maupun rajungan. Tetapi perlu diwaspadai keberadaan garuk kerang ini karena jumlahnya yang terus meningkat. The aim of this research is to develop traditional fisheries without damaging the aquatic resources. This research has been done since September 1994 until February 1995. Discriptif and Inductif of the dredges modification gear has no different catches in shrimp, cockles and crabs, but the government must be awear that the number of the gear increase rapidly.

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions:Faculty of Fisheries and Marine Sciences > Department of Marine Science
ID Code:22595
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:06 Oct 2010 08:24
Last Modified:06 Oct 2010 08:24

Repository Staff Only: item control page