"PENGENDALIAN KUALITAS PRODUK KACA BENING MENGGUNAKAN PENGENDALIAN PROSES STATISTIK DAN DESAIN EKSPERIMEN FAKTORIAL"

Pujotomo, Darminto and Fanani, , Zaenal and Saptadi, Singgih (2003) "PENGENDALIAN KUALITAS PRODUK KACA BENING MENGGUNAKAN PENGENDALIAN PROSES STATISTIK DAN DESAIN EKSPERIMEN FAKTORIAL". Documentation. FAKULTAS TEKNIK.

[img]
Preview
PDF - Published Version
167Kb
[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

995Kb

Abstract

PT. Tensindo Float Glass is a company focused in producing glass. One of its products is clear glass. The problem of this company is the production target could not be achieved in time because they produce too many substandard products i.e., visual reject product. Whenever production target could not be achieved, it directly affects in delaying delivery process to customer. This condition causes decreasing the company image. Based on the problem above, the company needs such program for controlling product quality. The aim of this research is to conduct process evaluation. When uncontrolled process happens, analysis of factors that have significant effect in producing glass visual reject will be conducted. Factorial experimental design method is used to analyze factors affecting visual reject variation. This method was chosen because all of factor level is combined or crossed with level of each factor which each factor have the same or different level. According to analysis of variance, factors and level of factor that have greatest mean and variance over sum of non-melting reject are temperature of 1500°C and pressure of 4.5 Pa. For bubble reject, factor and level of factor that having greatest mean and variance is 9% water content of material dry weight. PT. Tensindo Float Glass merupakan suatu perusahaan yang bergerak dalam industri pembuatan kaca. Salah satu jenis produk yang dihasilkan adalah kaca clear (bening). Permasalahan yang teamt di perusahaan ini. adalah tidak terpenuhinya target produksi yang sudah dijadwalkan karena banyaknya produk tidak standar yang dihasilkan akibat cacat visual. Apabila target produksi tidak terpenuhi, maka secara <Am-nada akan mengakibatkan keterlambatan pengiriman kepada konsumen. Hal ini berdampak buruk bagi citra PT. Tensindo Float Glass ini. Berdasarkan permasalahan tersebut diatas, maka diperlukan suatu usaha untuk mengendalikan kualitas produk. Penelitian ini dimaksudkan untuk melakukan evaluasi terhdap proses yang terjadi dan apabila temyata memang terjadi proses yang tidak terpengendali maka selanjutnya akan dilakukan analisis faktor-faktor yang mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap terjadinya cacat visual kaca. Metode yang digunakan untuk menganalisa faktor-faktor yang berpengarub terhadap variasi cacat visual kaca adalah metode desain eksperimen faktorial. Metode ini dipilih karena pada desain ini semua (hampir semua) taraf sebuah faktor dikombinasikan atau disilangkan dengan taraf tiaf faktor lainnya denganmasing-masing faktor memiliki taraf yang sama atau berbeda. Dari perhitungan analisis variansi, faktor dan taraf faktor yang memiliki rataan dan variansi terbesar terhadap jumlah cacat non melting adalah temperatur-1500°C; tekanan-4,5 Pa. Untuk cacat bubble, faktor dan taraf faktor yang memiliki rataan dan variansi terbesar adalah kadar air-9% dari berat kering bahan.

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
ID Code:21972
Deposited By:Mr UPT Perpus 1
Deposited On:07 Sep 2010 08:31
Last Modified:07 Sep 2010 08:31

Repository Staff Only: item control page