AVAILABILITAS MINERAL BEBERAPA HIJAUAN KONVENSIONAL DAN LIMBAH INDUSTRI PERTANIAN DALAM RUMEN TERNAK DOMBA

Nuswantara, L.K. and Pangestu, Eko and Christiyanto, M. (2002) AVAILABILITAS MINERAL BEBERAPA HIJAUAN KONVENSIONAL DAN LIMBAH INDUSTRI PERTANIAN DALAM RUMEN TERNAK DOMBA. Documentation. FAKULTAS PETERNAKAN.

[img]
Preview
PDF - Published Version
126Kb
[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

716Kb

Abstract

Dua ekor domba berfistula bagian rumennya yang mendapat ransum standard digunakan untuk mengetahui kelarutan mineral pada beberapa bahan pakan konvensional serta untuk mengetahui keterkaitan kecernaan serat dengan kelarutan mineral. Saban pakan yang diuji adalah rumput lapangan, jerami padi, gamal dan dedak padi. Waktu inkubasi yang dicobakan adalah 0, 3, 6, 12, 24 dan 48 jam. Variabel yang diukur adalah kelarutan mineral, kecernaan serat (NDF). NDF diukur berdasarkan atas hilangnya NDF dalam kantong nilon dibagi bobot awal NDF, sedangkan analisis serat (NDF) berdasarkan atas metode Van Soest (Harris, 1970). Mineral yang diukur adalah N, P dan Zn. Analisis N dilakukan berdasarkan metode Kyeldahl, P dengan Spektrofotometer dan Zn dengan AAS (Fick et al., 1979). Untuk menghitung degradasi pakan pada waktu "t" digunakan persamaan eksponensial berdasarkan model Orskov dan McDonald (1979) Data yang diperoleh selanjutnya dianalisis secara statistik menggunakan rancangan acak lengkap (pengolahan menggunakan program SAS). Laju degradasi serat (NDF) pada limbah pertanian (jerami padi) lebih lambat dibanding hijauan (rumput lapangan dan gliricideae) dan pakan konsentrat (bekatul). Kelarutan mineral N, P dan Zn limbah pertanian Gemini padi) lebih rendah dibanding hijauan (Rumput Lapangan dan Oliricideae) dan bekatul. Ketersediaan mineral N, P dan Zn lebih tinggi pada hiajauan dan bekatul dibanding jerami path. Kelarutan mineral N, P dan Zn berkaitan dengan degradasi serat NDF. (Fakultas Peternakan Universitas Diponegoro - Lernbaga Penentian Universitas Diponegoro, Kontrak Nomor 018/LIT/BPPK-SDM/IV/2002 tanggal 9 April 2002)

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:S Agriculture > SF Animal culture
Divisions:Faculty of Animal and Agricultural Sciences > Department of Animal Agriculture
ID Code:21473
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:31 Aug 2010 08:50
Last Modified:31 Aug 2010 08:50

Repository Staff Only: item control page