SISTEM PERINGATAN MENGGUNAKAN SENSOR SENTUH PADA BRACKET LCD PROYEKTOR OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT 89S51

Setiaji, Bagus and Moediyono, Moediyono (2010) SISTEM PERINGATAN MENGGUNAKAN SENSOR SENTUH PADA BRACKET LCD PROYEKTOR OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT 89S51. Undergraduate thesis, Undip.

[img]
Preview
PDF - Published Version
236Kb

Abstract

Sistem peringatan menggunakan sensor sentuh dengan dua buah transistor yang berfungsi sebagai sakelar digunakan sebagai alat pemberi peringatan pada bracket LCD Proyektor otomatis. Alat ini bekerja saat mendapat respon sentuhan tangan manusia yang menyentuh bodi pada bracket LCD. Adanya sentuhan tangan manusia menyebabkan terjadinya grounding pada rangkaian sensor yang berakibat pada munculnya arus pada basis transistor yang pertama. Arus ini selanjutnya mengalir ke optokopler dan ke transistor kedua. Ketika basis pada transistor kedua mendapat bias tegangan maka transistor ini akan mengalirkan arus ke rangkaian relai dan kemudian masuk ke mikrokontroller untuk diolah dan akan diproses pada driver alarm untuk mengeksekusi bekerjanya sirine.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions:Faculty of Engineering > Diploma in Electrical Engineering
Faculty of Engineering > Diploma in Electrical Engineering
ID Code:20729
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:21 Aug 2010 21:17
Last Modified:21 Aug 2010 21:17

Repository Staff Only: item control page