HUBUNGAN ASUPAN GIZI MAKRO DAN MIKRO DENGAN KEJADIAN KUSTA STADIUM SUBKLINIS DI KOTA SEMARANG

Ekawati, Ekawati and Lestantyo, Daru and Rahfiludin, Zen (2005) HUBUNGAN ASUPAN GIZI MAKRO DAN MIKRO DENGAN KEJADIAN KUSTA STADIUM SUBKLINIS DI KOTA SEMARANG. Documentation. Fakultas Kesehatan Masyarakat.

[img]PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

754Kb
[img]
Preview
PDF - Published Version
203Kb

Abstract

Ringkasan Basil Penelitian A. Judul Penelitian dan Nama Peneliti: HUBUNGAN ASUPAN GIZ1 MAKRO DAN MIKRO DENGAN KEJAI)IAN KUSTA STADIUM SUBKLINIS DI SEMARANG Oleh: Ekawati, Darn Lestantyo, M. Zen Ralifiludin Tahun 2005, 14 halaman. B. Ringkasan Kusta stadium subklinis erat katiannya dengan keadaan imunitas seseorang. Padahal asupan gizi makro dan mikro (seperti seng, hesi, tembaga dan selenkitn) dapat mempengaruhi keadaan imunitas individu. Selama ini sebagian besar penelitian tertuju pada hubungan status gizi dengan penyakit infeksi • seperti diare, ISPA, TB Paru. Sedangkan penelitian tentang penyakit infeksi seperti kusta belum pernah dilakukan. Tujuan penelitian ini mempelajari hubungan antara asupan gizi makro dan mikro dengan kejadian KSS di Kota Semarang. Penelitian ini termasuk jenis penelitian observasional dengan metode studi belah lintang. Asupan gizi makro dan mikro diperoleh dengan metode food frequency quantified. Sampel diambil dari narakontak serumah penderita kusta yang pernah periksa di Rutnah Sakit Tugurejo, Kota Semarang. tahun 2004 sebanyak 133 prang. Rerata umur sampel adalah 31,3 ± 15,35 tahun. Rerata kadar titer 1gM anti PGL-1 adalah 645,1 + 529,56 unit. Sebanyak 66 orang (49,6%) positif KSS, sedangkan 67 orang Iainnya negatif. Uji korelasi dengan Rank Spearman( menunjukkan adanya hubungan negatif bermakna antara kadar IgM anti PGL-1 dengan semua asupan zat gizi makro dan mikro. Sampel yang mengkonsumsi vitamin C kurang dari AKG, beresiko 2,56 kali lebih besar mengalami KSS. Sedangkan sampel yang mengkonsumsi vitamin B6 dan tembaga yang kurang dari AKG, tnasing-masing beresiko 2,93 dan 3,15 kali lebih besar mengalami KSS. Asupan vitamin B6 dan kalsium berhubungan negatif bermakna dengan kadar titer IgM anti PGL-1 (nasing-masing p = -0,304, p = 0,001 dan p = -0,258, p = 0,003). Asupan vitamin A, C, E, seng dan tembaga berhubungan negatif bermakna dengan kadar titer IgM anti PGL-1. Dari penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa 1. Sebagian besar sampel memiliki asupan gizi makro dan makro yang kurang bila dibandingkan dengan AKG 2. Rata-rata titer IgM anti PGL-1 narakontak adalah 645,1 ± 529,56 unit. 3. Ada hubungan bermakna yang arahnya negatif antara titer 1gM anti PGL-I dengan asupan energi, protein, vitamin A, C, E, B6, kalsium, besi, seng dan tembaga. 4. Sampel dengan asupan vitamin C, vitamin B6 dan tembaga yang kurang dari AKG beresiko tmasing-masing 2,56; 2,93 dan 3,15) kali lebih besar menjadi KSS dibandingkan dengan sampel yang asupannya sudah me menuhi AKG. Summary A. Tittle and Researchers THE RELATIONSHIP OF MICRO AND MACRO NUTRIENT INTAKE WITH SUBCLINIC STAGE LEPROSY IN SEMARANG By: Ekawati, Daru Lestantyo, M. Zen Rahtiludin 2005, 14 pages. B. Summary Subclinic stage leprosy had close relationship with individual immunity. And the individual immunity was influenced by micro and macro nutrient intake. But research focused on leprosy never take before. The aim of this research was studying the relationship of micro and macro nutrient intake with in Semarang. This was an observational research with cross sectional study method. Macro and micro nutrient intake was got by food frequency quantified method. The sample was narakontak person who lived with leprosy person that had checked in Tugurejo hospital on 2004, 133 persons. Sample had average age about 31,3 + 15,35 year. The average degree of I gM anti PGL-I was 645,1 ± 529,56 unit. About 66 sample (49,6%) was subclinic stage leprosy positive while the others was negative. Rank Spearmant test point out that there was a significant negative relationship between degree of 1gM anti PGL-I with micro and macro nutrient intake. Sample who consumed vitamin C less than AKG, had risk 2,56 times bigger to get subclinic stage leprosy. And sample who consumed vitamin B6 and Pb less than AKG had risk 2,93 and 3,15 times bigger too. Vitamin B6 and Calcium intake had a significant negative relationship with degree of IgM anti PGL-1 (p = -0,304, p = 0,001 and p = -0,258, p = 0,003 in order). Vitamin A, C, E, Zinc and Pb had a significant negative relationship with degree of 1gM anti PGL-1. According to this research, the conclution were in the listed below: 1 More than a half sample had micro and macro nutrient intake less than Recommended Dietary Allowance (RDA). 2. The average of narakontak IgM anti PGL-1 was 645,1 4: 529,56 unit. 3. There was a significant negative relationship of IgM anti PGL-1 and energy, protein, vitamin A, C, E, B6, Calcium, Fe, Zinc and Pb intake. 4. Sample who had vitamin C, vitamin 136 and Pb intake less than RDA risk 2,56; 2,93 and 3,15 (in order) bigger than sample who had fulfilled RDA to get subclinic stage leprosy.

Item Type:Monograph (Documentation)
Subjects:R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions:Faculty of Public Health > Department of Public Health
ID Code:20489
Deposited By:Ms upt perpus3
Deposited On:16 Aug 2010 14:30
Last Modified:16 Aug 2010 14:32

Repository Staff Only: item control page