MODEL ARIMA MUSIMAN UNTUK MEMPREDIKSI JUMLAH PENDERITA PENYAKIT ISPA DI PUSKESMAS ROWOSARI SEMARANG

Dewi, Yuvita Eka (2010) MODEL ARIMA MUSIMAN UNTUK MEMPREDIKSI JUMLAH PENDERITA PENYAKIT ISPA DI PUSKESMAS ROWOSARI SEMARANG. Undergraduate thesis, Faculty of Mathematics and Natural science.

[img]
Preview
PDF
78Kb

Abstract

ISPA adalah salah satu penyakit pernapasan yang biasa terjadi pada saat musim pancaroba tiba. Penyakit ini biasa terjadi pada anak-anak usia balita. Untuk menjaga tingkat kesehatan dan kestabilan penanganan pasien pada Puskesmas Rowosari Semarang maka perlu dilakukan prediksi jumlah penderita penyakit ISPA beberapa periode kedepan. Karena penyakit ISPA adalah penyakit musiman maka metode analisis yang digunakan adalah metode ARIMA Musiman. Dalam analisis ini diperoleh model terbaik untuk memprediksi jumlah penderita ISPA. Model tersebut adalah model ARIMA (2 1 0) (3 1 1)12 dengan MSE 2453. Hasil prediksi untuk satu tahun kedepan secara umum cenderung mengalami peningkatan.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:Q Science > QA Mathematics
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
ID Code:19904
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:10 Aug 2010 08:26
Last Modified:10 Aug 2010 08:26

Repository Staff Only: item control page