MONITORING DAN SISTEM KEAMANAN RUANG PENYIMPAN BARANG-BARANG BERHARGA BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535

Nugraha, Nur Ocvian and Subali, Subali (2010) MONITORING DAN SISTEM KEAMANAN RUANG PENYIMPAN BARANG-BARANG BERHARGA BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535. Undergraduate thesis, Undip.

[img]
Preview
PDF - Published Version
408Kb

Abstract

Sistem keamanan ruangan menggunakan IP cam , limit switch ,inframerah dan keypad ini bekerja apabila salah satu sensor yang ada terhalang tanpa melakukan prosedur memasuki ruang . IP camera mengambil gambar ruangan agar pencuri yang memasuki ruangan dan alarm akan aktif apabila terdapat penyusup masuk dan mengenai sensor yang ada dalam ruangan. Setiap gambar yang di-capture webcam akan dikirimkan ke web server yang bisa diakses melalui internet. Pada saat alarm aktif server sistem akan mengirim pesan ke petugas keamanan bahwa ada orang lain yang memasuki ruang secara paksa. Untuk mengontrol sistem ini menggunakan keypad sebagai autentikasi setiap anggota. Untuk anggota yang akan memasuki ruang diharuskan untuk mengakses keypad terlebih dahulu, sehingga apabila password yang dimasukkan cocok maka system keamanan mati dan menunjukkan bahwa yang memasuki ruangan adalah anggota. Apabila tidak memasukan password maka inframerah akan aktif dan bila inframerah terhalang maka alarm akan berbunyi. Dalam alat ini menggunakan Mikro ATmega8535 sebagai pengontrol system dan di dalamnya menggunakan program Bahasa C.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords:Limit Switch, Webcam, Keypad, Bahasa C dan Web Server.
Subjects:T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions:Faculty of Engineering > Diploma in Electrical Engineering
Faculty of Engineering > Diploma in Electrical Engineering
ID Code:19394
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:06 Aug 2010 19:56
Last Modified:06 Aug 2010 19:56

Repository Staff Only: item control page