Atarwaman, Rita J.D (2008) LPENGARUH STRUKTUR KEWENANGAN, KARATERISTIK SISTEM INFORMASI KEUANGAN DAERAH DAN PERILAKU MANAJER TERHADAP COST CONSCIOUSNESS. (Studi Empiris Pada Pemerintah Daerah Kota Ambon Provinsi Maluku). Masters thesis, PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO.
| PDF - Published Version 1107Kb |
Abstract
The research’s purpose/objective is to test empirically the influence of authority structure, ang regional monetary information system characteristic to decision controlling policy, decision managemen policy, and cost conciousness in using the regional monetary information system. The data collection technique is conducted by distributing queationnaires to the head, sub unit head, section head an sub section head of the Government Departmentb and Government Agency in Maluku as the Moluccas Province. Multivariate Structural Equation Modeling in Two Step Approaches, those are Program 8,54 and SPPS Versin 13 is used to analyze the data. The Result sows that regional monetary information system (SIKD) for decision management police has a posive influence on cost conciousness, yet regional monetary information system (SIKD) for decision controlling police has no influence on cost conciousness. The result also shows that formal authority structure and the informal authority structure have no influence on decision controlling policy and decision management police either. They also have indirect effect on the importance of cost conciousness the regional monetary information system has no influence on decision management, decision controlling police and neither does the cost conciousness. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh struktur kewenangan, karakteristik sistem informasi keuangan daerah dan perilaku manajer terhadap cost consciouness dalam penggunaan sistem informasi keuangan daerah. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan mendistribusikan kuisioner kepada kepala, kepala bagian, kepala sub bagian, kepala seksi dan kepala sub seksi dari Dinas/Badan/Kantor pada pemerintahan Kota Ambon Provinsi Maluku. Analisa data dilakukan dengan menggunakan Teknik Multivariate Structural Equation Model dengan pendekatan dua tahap (two step approach to SEM) melalui program LISREL 8,54 dan SPSS versi 13. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penggunaaan sistem informasi keuangan daerah (SIKD) untuk manajemen keputusan berpengaruh positif terhadap cost consciousness tetapi sistem informasi keuangan daerah (SIKD) untuk pengendalian keputusan tidak berpengaruh terhadap cost consciousness. Hasil pengujian ini juga menunjukan struktur kewenangan formal dan struktur kewenangan informal tidak berpengaruh terhadap pengendalian keputusan dan manajemen keputusan maupun tidak berpengaruh langsung terhadap pentingnya kepedulian biaya (cost consciuousness). Karateristik sistem informasi keuangan daerah tidak berpengaruh terhadap manajemen keputusan dan pengendalian keputusan maupun terhadap cost consciousness.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Accounting |
ID Code: | 18871 |
Deposited By: | Mr UPT Perpus 5 |
Deposited On: | 05 Aug 2010 12:35 |
Last Modified: | 05 Aug 2010 12:35 |
Repository Staff Only: item control page