DEPOSITO BERJANGKA SEBAGAI JAMINAN KREDIT PADA PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk CABANG PEMUDA-SEMARANG

Sirait, Tigor Angkup Hamonangan (2009) DEPOSITO BERJANGKA SEBAGAI JAMINAN KREDIT PADA PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk CABANG PEMUDA-SEMARANG. Masters thesis, Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
321Kb

Abstract

Periodical fixed deposit is a kind of savings issued by a bank, which is different from clearning account and saving, in which, fixed deposit saving has the element of longer period (due tern) and it cannot be withdrawn any time .Periodical fixed deposit is actually a relationship of trusting each other between the debtor and the bank. Bank Danamon Pemuda Branch Semarang is one of public banks, which,in operating its business to collect funds from the public, offers a product of periodical fixed deposit and it also provides credit used for business development existing in public life. The periodical fixed deposit in Bank Danamon indonesi Ltd.Tbk. Pemuda Branch Semarang can also be used as security. The customers” bases using the periodical fixeddeposit as security are (1) the amount of obtained credit is the highest compared to other security: (2) easy,cheap, and simple procedures: (3) lower interest rates; and (4) a thorough analysis of customers” ability is not necessary. In the composition of this thesis, in order to be able to collect and discuss the mentioned data the used method is the juridical-empirical method to analyze the execution of fixed deposit security as credit security at Bank Danamon Indonesia Ltd,Tbk.Pemuda Branch Semarang. Procedures of the execution of periodical fixed deposit as credit security agrement, the legal protection for the creditor as the holder of periodical fixed deposit security, and the legal protection for the fixed deposit violating the agreement are also analyzed. Generally, the execution of periodacal fixed deposit agreement nowadays has run well and strict, It can be proven with careful measures taken by the Bank in accepting periodical fixed deposit savings and credit provision, so that if the debtor violates the agreement,the Bank searches for certainty by contacting the debtor. If there is no response, therefore the find of periodical fixed deposit security is liquidated immediately, this it will not cause problems for many parties and assist the public in improving their businesses. Deposito berjangka merupakan jenis simpanan yang dikeluarkan oleh bank, yang berbeda denagn jenis simpanan giro dan tabungan dimana simpanan deposito mengandung unsur jangka waktu ( jatuh tempo ) lebih panjang dan tidak dapat ditarik sewaktu waktu Simpanan deposito berjangka sebenarnya hubungan saling mempercayai antara Debitur dangan pihak Bank. Bank Danamon Cabang Pemuda Semarang merupakan salah satu bank umum yang dalam rangka menjalankan usahanya untuk menghimpun dana dari masyarakat , menawarkan produk deposito berjangka serta memberikan kredit untuk pengembangan usaha yang ada dalam kehidupan bermasyarakat. Deposito berjangka pada PT Bank Danamon Indonesia Tbk Cabang Pemuda Semarang alasan nasabah menggunakan deposito berjangka sebagai jamina kredit disebabkan karena : ( 1 ) Jumlah kredit yang diperoleh paling tinggi dibandingka dengan jaminan yang lainnya, ( 2 ) Prosedur mudah,murah dan sederhana, ( 3 ) suku bunga kredit lebih rendah , serta ( 4 ) tidak perlu analisa yang mendalam terhadap kemampuan nasabah. Dalam penulisan ini agar data yang dimaksud dapat diperoleh dan dibahas, metode yang digunakan adalah yuridis empiris untuk menganalisa tentang pelaksanaan deposito berjangka sebagai jaminan kredit pada PT. Bank Danamon Indonesia Tbk Cabang Pemuda Semarang Prosedur pelaksanaan perjanjian deposito berjangka sebagai jaminnan kredit serta perlindungan hukum terhadap kreditur selaku pemegang jaminan deposito berjangka dan perlindungan hukum bagi deposito yang wanprestasi. Umumnya pelaksanaan perjanjian deposito berjangka sekarang ini telah berjalan baikdan ketat terbukti dengan kehati-hatian pihak Bank dalam menerima simpanan deposito berjangka serta pemberian kredit sehingga bila debitur terjadi wanprestasi, pihak bank mencari kepastian dengan menghubungi bila tidak ada respon maka dana langsung dicairkan jaminan deposito berjangka sehingga tidak menimbulkan masalah diberbagai pihak serta membantu masyarakat dalam peningkatan usahanya.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:K Law > K Law (General)
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Notary
ID Code:17959
Deposited By:Mr UPT Perpus 1
Deposited On:28 Jul 2010 10:19
Last Modified:28 Jul 2010 10:19

Repository Staff Only: item control page