PELAKSANAAN REDISTRIBUSI TANAH OBYEK LANDREFORM DI DESA BANYUURIP KECAMATAN MARGOREJO KABUPATEN PATI

Nadia Tali Jiwa, Dian (2009) PELAKSANAAN REDISTRIBUSI TANAH OBYEK LANDREFORM DI DESA BANYUURIP KECAMATAN MARGOREJO KABUPATEN PATI. Undergraduate thesis, Fisip Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
17Kb

Abstract

Penelitian ini berupaya untuk mengetahui pelaksanaan redistribusi tanah obyek landreform di Desa Banyuurip - Pati. Masalah pertanahan merupakan masalah pokok kehidupan masyarakat bagi Indonesia yang sebagian besar perekonomian masyarakatnya bercorak agraris. Usaha memenuhi segala kebutuhan akan tanah dalam membangun masyarakat adil dan makmur, diperlukan aturan-aturan yang menyangkut kepemilikan, penguasaan dan pengunaan tanah, agar dapat dicegah penguasaan atas tanah-tanah pertanian oleh sekelompok orang secara berlebihan dalam usaha meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat. Adapun realisasi dari tujuan tersebut salah satunya dilaksanakan program redistribusi tanah. Dari hasil penelitian dapat dijelaskan redistribusi tanah merupakan wujud nyata dari pelaksanaan landreform yang bertujuan untuk memperbaiki keadaan sosial ekonomi rakyat dengan mengadakan pembagian adil dan merata, dengan dadakannya pembagian yang adil dan merata itu diharapkan biasa merubah kehidupan petani pengarap menjadi lebih meningkat.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:J Political Science > JA Political science (General)
Divisions:Faculty of Social and Political Sciences > Department of Government Science
ID Code:16113
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:08 Jul 2010 09:05
Last Modified:08 Jul 2010 09:05

Repository Staff Only: item control page