Ilmu Gerak Terapan: Selayang Pandang (Applied Kinesiology On A Glimpse)

Moerjono, Sigit (1978) Ilmu Gerak Terapan: Selayang Pandang (Applied Kinesiology On A Glimpse). Documentation. Diponegoro University Press, Semarang.

[img]
Preview
PDF
3594Kb

Abstract

Anatomi adalah ilmu tentang susunan tubuh manusia untuk mempelajari ilmu urai perlu adanya perpaduan dengan ilmu lain terutama ilmu Faal dan biokimia. Sebagian kecil dari ilmu urai adalah gerak terapan kinesiology yaitu suatu ilmu yang mengkaji dan menerapkan prinsip-prinsip mekanika ke dalam sikap dan gerak manusia. Kinesiologi berasal dari kata “kinein” yang berarti bergerak dan “logos” berarti membicarakan. Dasar pengkajian yang dipakai adalah bahwa tubuh manusia dipandang sebagai mesin yang melakukan suatu pekerjaan, khususnya tentang system alat gerak, misalnya tentang sikap tubuh, cara berjalan, dsb. Sedangkan biomekanika adalah aplikasi mekanika pada tubuh yang hidup, baik dalam keadaan diam ataupun bergerak. Aplikasi kinematika dapat tercermin pada adanya deskripsi gerakan, pengukuran atau pencatatan kemungkinan gerak yang terjadi pada setiap sendi. Aplikasi kinetik dapat terlihat pada adanya kekuatan yang menghasilkan gerakan tubuh, disinilah hukum Newton berlaku. Secara garis besar kinesiology terapan dapat disusun sbb: 1. Terapan pada sikap tubuh. 2. Terapan pada gerakan dan penampilan gerak 3. Terapan pada kesegaran jasmani 4. Terapan pada ketrampilan gerak 5. Terapan pada penanggulangan cedera. ...(an)

Item Type:Monograph (Documentation)
Additional Information:Pidato Pengukuhan Guru Besar
Subjects:R Medicine > R Medicine (General)
Divisions:Faculty of Medicine > Department of Medicine
Faculty of Medicine > Department of Medicine
ID Code:152
Deposited By:Mr. Sugeng Priyanto
Deposited On:07 May 2009 14:45
Last Modified:09 Jul 2009 10:15

Repository Staff Only: item control page