PENENTUAN FAKTOR ESTIMASI JUMLAH TROMBOSIT PADA SEDIAAN APUS DARAH TEPI PASIEN TROMBOSITOPENIA DETERMINATION OF THE ESTIMATION FACTOR OF PLATELETS NUMBER IN PERIPHERAL BLOOD SMEAR FROM THROMBOCYTOPENIC PATIENTS

Rohmawati, Enny (2003) PENENTUAN FAKTOR ESTIMASI JUMLAH TROMBOSIT PADA SEDIAAN APUS DARAH TEPI PASIEN TROMBOSITOPENIA DETERMINATION OF THE ESTIMATION FACTOR OF PLATELETS NUMBER IN PERIPHERAL BLOOD SMEAR FROM THROMBOCYTOPENIC PATIENTS. Masters thesis, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
1406Kb

Abstract

Backgrounds: Accurate platelet count in thrombocytopenia is essential due to its close association with risk of hemorrhage. Despite of sophisticated instrumentation, the errors in platelet count can't be avoided, so it must be crosscheck to know the difference of platelet count and estimation of platelets number in peripheral, blood smear. The estimation factor of platelets number in thrombocytopenic patients will be accurate if it is determined on the basis of several samples of thrombocytopenia and many equipments in the laboratory, especially field number of microscope. Objectives: To determine accurate estimation factor for patients with thrombocytopenia according to instruments used in the Clinical Pathology laboratory at Dr Kariadi Hospital, that is Sysmex KX-21 and FN 18 microscope. Materials and Methods: 75 samples of thrombocytopenia determined by Sysmex KX-21, followed by preparation of peripheral blood smear from each sample for determining the average platelets number per field using 100x objective from 10 fields in zone V. This was followed by determination of ratio of automatic platelet count to the average platelets number per field for each sample. The estimation factor is total ratio obtained divided by number of samples. Results: The results of platelet count have a range of 14-140 x 109/L, and the distribution is mostly (48%) in group with the platelets number >100-150 x 109/L. The mean value of platelets per field is 4,420 with SD of 1,557. The total ratio from all samples is 1654, then it is divided by the number of samples, i.e. 1654:75 = 22. So, the obtained estimation factor of platelets number is 22. It means that 1 platelet perfield is 22 x 109/L. Conclusion: Estimation factor of platelets number is 22 in peripheral blood smear from thrombocytopenic patients, based on Sysmex KX-21 and FN 18 microscope examination. Suggestion: Estimation factor of platelets number in peripheral blood smear can be used to reporting platelet count if the equipment is not available. It should be in accordance with the FN microscope Latar Belakang : Pemeriksaan hitung trombosit yang akurat untuk trombositopenia sangat diperlukan karena berkaitan erat dengan risiko perdarahan. Beberapa kesalahan hitung trombosit tidak dapat dihindari meski pada alat yang canggih sekalipun, sehingga hams dilakukan cross check untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan antara hasil hitung dan estimasi jumlah trombosit pada sediaan apus darah tepi (SADT). Faktor estimasi jumlah trombosit pada pasien trombositopenia akan lebih tepat apabila ditentukan berdasarkan sejumlah sampel trombositopenia dan peralatan yang ada di laboratorium, terutamafield number(FN) dad mikroskop. Tujuan : Menentukan faktor estimasi yang tepat untuk pasien trombositopenia sesuai peralatan yang digunakan di laboratorium Patologi Klinik RS Kariadi yaitu Sysmex KX-21 dan mikroskop FN 18. Bahan dan Cara : Penelitian ini melibatkan 75 sampel trombositopenia, dilanjutkan dengan pembuatan SADT, untuk menentukan rerata trombosit perlapangan pandang objektif 100x dad jumlah trombosit 10 lapangan pandang di zona V. Selanjutnya ditentukan rasio jumlah dan rerata trombosit perlapangan pandang untuk masing-masing sampel. Faktor estimasi adalah total rasio yang diperoleh dibagi besar sampel. Hasil : Hasil hitung trombosit berkisar antara 17-140 x 109/L, dengan distribusi terbanyak (48%) dari kelompok jumlah trombosit >100-150x109/L. Nilai rerata trombosit perlapangan pandang yaitu 4,420 dengan simpang baku 1,557. Total rasio semua sampel adalah 1654, kemudian dibagi besar sampel sehingga ; 1654:75=22. Jadi faktor estimasi jumlah trombosit yan diperoleh adalah 22, artinya 1 trombosit perlapangan pandang setara dengan 22 x 10)/L. Kesimpulan : Faktor estimasi jumlah trombosit pada SADT pasien trombositopenia dengan Sysmex KX-21 dan mikroskop FN 18 adalah 22. Saran : Estimasi jumlah trombosit dapat dipakai untuk pelaporan hasil hitung trombosit bila tidak tersedia peralatan hitung trombosit, dengan faktor estimasi yang sesuai dengan FN mikroskop.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:R Medicine > R Medicine (General)
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Biomedical Science
ID Code:14747
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:17 Jun 2010 08:38
Last Modified:17 Jun 2010 08:38

Repository Staff Only: item control page