FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PRAKTIK KETUA RT DALAM UPAYA PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK MALARIA DI WILAYAH PUSKESMAS PETUGURAN KABUPATEN BANJARNEGARA

UTOMO, TAAT NUR (2003) FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PRAKTIK KETUA RT DALAM UPAYA PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK MALARIA DI WILAYAH PUSKESMAS PETUGURAN KABUPATEN BANJARNEGARA. Masters thesis, PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO .

[img]
Preview
PDF - Published Version
2624Kb

Abstract

In Indonesia , Malaria is one of the public health problem that can influence the infant mortality rate, the children under five years mortality rate, maternal mortality rate, and decrease the employment productivities. The district of Banjarnegara is endemic area of malaria.At work area of Petuguran Health Center, the percentage of villages, which are High Case Indidence area is 87,5 %. In eliminating the masquito's breeding palces, it needs building linkages between District Goverment, Inter — Sector, Village Government, Administrative Unit, Neighborhood Association, and Community. The Head of the Neighborhood Association is one of village government structures that directly relates to a community. Finally, the practice of the Head of the Neighborhood Association is very important in efforts to elimimnate the masquito's breeding places of malaria. The aim of research was to know the factors relate to the practice of the Head of the Neighborhood Association in efforts to eliminate the masquito's Breeding Place of malaria. Researcher took 103 samples the Head of the Neighborhood Association using nomogram Harry King to collect the quantitative data and took tweleve person for Focus Grup Discussion and nine persons for in-depth interview. The collecting of data used survey method and cross sectional approach. The collecting of the quantitative data used close- ended question ( questioner ), and the collecting of the qualitative data used Focus Group Discussion and interview.The statistical analysis used the content analysis. The result of this research shows that the education ( p value = 0,007 ), the knowledge ( p value = 0,001 ), and the attitude ( p value = 0,031 ), have significant relationship with the practice of the head of the neighborhood Association in efforts to eliminate the masquito's breeding palce of malaria. The income ( p value = 0,084 ) and the work periode ( p value = 0,367 ) have no significant relation ship with the practice of the Head of the Neigborhood Association in efforts to eliminate the Masquito's Breeding Place of Malaria. The knowledge has significant relationship with the attitude of the Head of the Neighborhood Association ( p value = 0,036 ). Basen on the content analysis of Fokus Group Discution , the Head of the Neighborhood Association really have done the concrete activities in efforts to eliminate the masquito's Breeding Places of Malaria in area of the Petuguran Health Center,Banjarnegara district. Di Indonesia, malaria merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat yang bisa mempengaruhi angka kematian bayi, anak balita dan ibu melahirkan serta menurunkan produktifitas tenaga kerja Kabupaten Banjamegara merupakan daerah endemis malaria. Di wilayah kerja Puskesmas Petuguran, 87,5 % desanya merupakan daerah High Case Incidence ( HCI ). Dalam upaya pemberantasan sarang nyamuk malaria perlu adanya suatu kemitraan antara Pemerintah Daerah, Dinas terkait, .Perangkat Desa, RW, RT, dan masyarakat. Ketua RT merupakan salah satu struktur pemerintahan desa yang secara langsung berhubungan dengan masyarakat sehingga praktik ketua RT sangat berperan dalam upaya pemberantasan sarang nyamuk malaria. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang berhubungan terhadap praktik ketua RT dalam upaya pemberantasan sarang nyamuk malaria. Diambil 103 sampel ketua RT dengan menggunakan nomogram Harty King untuk mengumpulkan data kuantitatif. Sedangkan untuk mengumpulkan data kualitatif, diambil 12 orang untuk kegiatan FGD dan 9 orang untuk kegiatan wawancara mendalam. Pengumpulan data dilakukan dengan metoda survei dengan pendekatan Cross Sectional. Pengumpulan data kuantitatif menggunakan daftar pertanyaan tertutup ( kuesioner ), dan data kualitatif dengan Fokus Group Discussion (MD ), Wawancara dan Observasi. Analisis statistik menggunakan uji Kendall's tau dengan tingkat signikansi 0,05. Analisis data kualitatif menggunakan analisis isi. Hasil penelitian menunjukan bahwa temyata ada hubungan yang signifikan antara Pndidikan ( p value = 0,007 ), Pengetahuan ( p value = 0,001 ) dan Sikap ( p value = 0,031) dengan Praktik Ketua RT dalam Pemberantasari Sarang Nyamuk. . Tidak ada hubungan yang signifikan antara pendapatan ( p vaule = 0,084 ) dan lama bekeija ( p vaule = 0,367 ) dengan praktik ketua RT , dalam Pemberantasan Sarang Nyamuk. Ada hubutigan yang signifikan antara Pengetahuan dengan Sikap Ketua RT ( p vaule = 0,036 ). Dari hasil analisis isi FGD Diperoleh informasi bahwa Ketua RT benar-benar telah melakukan kegiatan secara nyata mengenai upaya pemberantasan sarang nyamuk malaria di Wilayah Puskesmas Petuguran Kabupaten Banj arnegara.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Public Health
ID Code:14388
Deposited By:Mr UPT Perpus 1
Deposited On:15 Jun 2010 08:28
Last Modified:15 Jun 2010 08:28

Repository Staff Only: item control page