LANDASAN KONSEP KONSERVASI KAMPUNG KEMLAYAN SEBAGAI KAWASAN SENI DAN BUDAYA JAWA DI SURAKARTA

ALIYAH, ISTIJABATUL (2002) LANDASAN KONSEP KONSERVASI KAMPUNG KEMLAYAN SEBAGAI KAWASAN SENI DAN BUDAYA JAWA DI SURAKARTA. Masters thesis, Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
5Mb

Abstract

The research is mainly to generate the basis of conservation concept at Kemlayan Kampong in Surakarta. This research took place at Kemlayan Kampong, well known as an initial traditional javaness kampong with a group of traditional javaness artists staying there. Basically, the used research method was descriptive method by using case study. Case study used in the research was to observe building development, sosial and tradition in the local area. The research process consisted of 4 part, firstly to identify the core character of Kemlayan Kampong, secondly to obtain the cause factors of city development to core character of Kemlayan Kampong. Thirdly to conclude them, and finally to make the conclusion more operationable in basis of the conservation concept at Kemlayan Kampong. The basis of the conservation concept at Kemlayan Kampong as a region of javaness art and culture in Surakarta are : 1) Core character of Kemlayan Kampong (mythology, community group, building lay out, border and size of territory, form and size of building. 2) Cause factors of building damage or building development : external factors (PB X policies in 1911, trading growth at outer layer of Kemlayan Kampong, decreasing of Kraton's influence in art activities, unsupplied regulation in the kampong conservation activities of Kemlayan), internal factors ( Orientation changes of culture and the changes in dwelling patterns at Kemlayan community). 3) Trend of Kemlayan Kampong growth, including non physical aspects (function, dwelling culture, social and tradition) physical aspects ( kampong territorial form, land use, building composition and form). 4) Other supporting factors : external factors ( trading development, culture corridor, surrounding kampong development), internal factors (economic growth of Kemlayan Kampong, street structure, activities and document of art). Keywords : Conservation Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan Landasan Konsep Konservasi Kampung Kemlayan di Surakarta. Penelitian dilakukan di Kampung Kemlayan, sebagai kampung tradisional jawa dengan kelompok masyarakat seniman tradisional Jawa (Mlaya). Dalam penelitian ini digunakan metoda peneliticm deskripsi dengan model penelitian studi kasus. Studi kasus digunakan untuk mengamati perubahan bangunan, sosial dan tradisi masyarakat di lokasi penelitian. Proses penelitian terdiri dari 4 tahap : pertama identifikasi karakter inti kampung Kemlayan, kedua mengetahui dampak perkembangan kota terhadap karakter inti kampung Kemlayan, ketiga menyimpulkan basil temuan penelitian, dan terakhir membuat rumusan basil kesimpulan agar lebih operasional dalam landasan konsep konservasi Kampung Kemlayan . Hasil pembahasan yang diperoleh bahwa upaya penanganan kampung Kemlayan hams berpijak pada Landasan Konsep Konservasi Kampung Kemlayan sebagai kawasan seni dan budaya Jawa di Surakarta : 1) keberadaan Karakter Inti Kampung Kemlayan (mitologi, kelompok masyarakat, susunan tata masa, batas dan luasan lahan, bentuk dan ukuran bangunan, karena sebagai pembentuk citra kawasan). 2) Faktor Penyebab terjadinya kerusakan dan perubahan elemen pembentuk karakter inti kampung Kemlayan baik faktor ekstemal (kebijakan PB X tahun 1911, pertumbuhan sektor perdagangan pada lapis terluar kampung Kemlayan, menurunnya pengaruh kekuasaan Keraton, belum adanya peraturan pelestarian kampung Kemlayan) maupun faktor internal (perubahan orientasi budaya pada komersial, perubahan budaya bermukim). 3) Arah perkembangan kampung Kemlayan yang meliputi aspek non fisik (fungsi, budaya bermukim, sosial dan tradisi) dan aspek fisik (bentuk kampung, tata guna lahan, komposisi bangunan, bentuk bangunan). 4) Daya dukung kampung Kemlayan baik ekstemal (perkembangan sektor perdagangan, pengembangan koridor budaya, pembangunan kampung di sekitar Kemlayan) maupun internal ( pertumbuhan ekonomi kampung Kemlayan, struktur jalan, aktivitas dan dokumen seni).

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:N Fine Arts > NA Architecture
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Architecture
ID Code:11898
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:26 May 2010 16:27
Last Modified:26 May 2010 16:27

Repository Staff Only: item control page