PENGARUH KENDARAAN BERAT / TRAILLER ANGKUTAN PETI KEMAS TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALULINTAS PADA RUAS JALAN TRENGGULI - KUDUS

SURIPNO, SURYONO (2002) PENGARUH KENDARAAN BERAT / TRAILLER ANGKUTAN PETI KEMAS TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALULINTAS PADA RUAS JALAN TRENGGULI - KUDUS. Masters thesis, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
4Mb

Abstract

The Government regulation letter No. Aj.306/2/6/DRTD/97 date May 19, 1997 decided for the road links for heavy loaded vehicles. Eventthought the geometric and structure of the road were not really fulfilled the technical requirement, those roads capable to accomodate the traffic, especially heavy vehicles. This study is prepare to look for the influenced of heavy loaded/trailer/container to the characteristic of the traffic at link Trengguli — Kudus. For this study the parameters as follow : volume, speed and density of the traffic. The correlation between parameter is : Volume - Density of the traffic; Speed - Volume; Density of the traffic - Speed At observation of road Trengguli - Kudus : time: 08.00 - 16.00 and location : Km Smg. 39 + 050. The analysis used Greenshields and Underwood methode taken of data and analysis of the traffic with a heavy vehicle/trailler and of traffic not heavy vehicle/trailler. The result of data analysis of the traffic Trengguli — Kudus as follows : V max of heavy vehicle/trailler is bigger comparing with V max non-heavy vehicle/trailler; The amount of speed (Urn) to a heavy vehicle/trailler is smaller comparing with the ammount of speed non heavy vehicle/trailler; The amount of limited speed (Vf) with the heavy vellicle/trailler is smaller with (Vf) non-heavy vehicle/trailler. The conclusion is no lately effect of a heavy vehicle/ railler fowards the fluency of traffic between Trengguli — Kudus right now. Pemerintah melalui Surat Keputusan Direktur Jenderal Perhubungan Darat No. Aj.306/2/6/DRJD/97 tanggal 19 Mei 1997 menetapkan Limas Angkutan Peti Kemas memutuskan ruas jalan mana yang ditetapkan sebagai jalur peti kemas. Ruas jalan — ruas jalan tersebut telah dianggap mampu untuk menampung besarnya arus lalu lintas khususnya dapat dilewati kendaraan berat / trailer angkutan peti kemas, meskipun jalan tersebut kondisi struktur dan geometrik jalannya belum sepenuhnya memenuhi persyaratan teknis yang diharapkan. Thesis ini menyajikan penelitian / study pada pengaruh kendaraan berat / trailler angkutan peti kemas terhadap karekteristik arus lalu lintas pada ruas jalan Trengguli —Kudus. Parameter yang ditinjau adalah volume, kecepatan dan kepadatan arus lalu lintas pada ruas jalan yang diteliti. Kemudian dibuat hubungan antara volume — kepadatan, kecepatan — volume, kepadatan — kecepatan. Penelitian dilakukan pada ruas jalan Trengguli — Kudus pada KM. 39.050 dengan Kamera Video Film selama satu hari dari jam 08.00 — 16.00 WIB Analisis dilakukan dengan menggunakan metode Green shield dan metode Underwood yang didapat dari pengumpulan data dan analisis yang dilakukan pada saat arus lalu lintas dengan kendaraan berat / trailler dan pada saat arus lalu lintas tanpa kendaraan berat / trailler. Hasil analisis untuk data lalu lintas Trengguli — Kudus sebagai berikut : Vmax dengan kendaraan berat/trailler lebih besar bila dibandingkan dengan Vmax tanpa kendaraan berat/trailler; Um dengan kendaraan berat/trailler lebih keel bila dibandingkan dengan besaran kecepatan tanpa kendaraan berat/trailler; Vf dengan kendaraan berat/trailler lebih kecil bila dibandingkan dengan Vf tanpa kendaraan berat/trailler. Kesimpulannya adalah tidak ada pengaruh kendaraan berat/trailler angkutan peti kemas terhadap kelancaran lalu lintas pada ruas Trengguli — Kudus.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Civil Engineering
ID Code:11863
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:26 May 2010 14:33
Last Modified:26 May 2010 14:33

Repository Staff Only: item control page