ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTENSITAS PENGGUNAAN DANA MODAL VENTURA OLEH UKM (Studi Kasus pada PT. Sarana Jateng Ventura)

ARIFIN, RILANTO (2005) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTENSITAS PENGGUNAAN DANA MODAL VENTURA OLEH UKM (Studi Kasus pada PT. Sarana Jateng Ventura). Masters thesis, PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO .

[img]
Preview
PDF - Published Version
2300Kb

Abstract

Venture capital as relatively new business funding source has problems, such as low usage. The establishment of venture capital company is aimed to give alternative funding source, especially for Small and Medium Businesses, so business climate in Indonesia is more conducive. The low willingness of Small and Medium Business to use venture capital as funding source needs attention especially from government and venture capital companies. The purposes of this study are to examine factors that influences venture capital usage intensity by Small and Medium Business so the results can give solution for the problems. The objects of study are Small and Medium Businesses in Semarang City. This is in line with the aim of venture capital companies establishment to enhance Small and Medium Businesses potential. Secondary data and the address of Small and Medium Businesses are collected from PT. Sarana Jateng Ventura, as one of venture capital company operated in Central Java, especially in Semarang. Data collection method used in this study is questionnaire and interview, and use tobit analysis technique to process data with shazam software package. The results give empiric evidence that among independent variables that expected to influence venture capital usage intensity, business revenue and funding patterns characteristics has significant influence at alpha of 10%. This result indicated that the policy that can be taken by venture capital companies and government is give attention for both factors Modal ventura, sebagai salah satu sumber pendanaan usaha yang relatif barn memiliki permasalahan-permasalahan, misalnya rendahnya intensitas penggunaan modal tersebut. Pendirian perusahaan modal ventura bertujuan untuk memberikan alternatif sumber pembiayaan, khususnya bagi UKM, sehingga iklim usaha di Indonesa semakin kondusif. Rendahanya minat UKM untuk menggunakan modal ventura sebagai amber pendanaan perlu mendapat perhatian dari berbagai pihak, khususnya bagi perusahaan modal ventura dan pemerintah. Adapun tujuan dad penelitian ini adalah menelusuri faktor-faktor yang diduga mempengaruhi intensitas penggunaan modal ventura oleh UKM sehingga hasil penelitian ini nantinya dapat memberikan solusi atas permasalahan penelitian. Pada bagian metode penelitian disebutkan bahwa objek penelitian ini adalah UKM yang beroperasi di Kota Semarang. Hal tersebut sejalan dengan tujuan dari pendirian perusahaan modal ventura untuk menggalalckan potensi UKM. Data-data sekunder beserta alamat UKM diperoleh dari PT. Sarana Jateng Ventura, sebagai salah satu perusahaan modal ventura yang beroperasi di Jawa Tengah, khususnya Semarang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan wawancara sedangkan untuk rnengolah data digunakan teknik analisis tobit dengan perangkat lunak shazam. Hasil penelitian memberikan bukti empiris bahwa diantara variabel independen yang diduga berpengaruh terhadap intensitas penggunaan modal ventura, pendapatan usaha dan karakteristik pola pembiayaan memiliki pengaruh yang signifikan secara statistik pada alpha 10 %. Temuan ini mengindikasikan bahwa kebijakan yang dapat dilakukan oleh perusahaan modal ventura dan pemerintah adalah menitikberatkan pada kedua faktor tersebut.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HG Finance
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:11658
Deposited By:Mr UPT Perpus 5
Deposited On:25 May 2010 17:52
Last Modified:25 May 2010 17:52

Repository Staff Only: item control page