ANALISIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL PERUSAHAAN TERHADAP TOTAL RETURN DI BURSA EFEK JAKARTA

SULISTYO, ALOYSIUS HARI (2004) ANALISIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL PERUSAHAAN TERHADAP TOTAL RETURN DI BURSA EFEK JAKARTA. Masters thesis, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
2179Kb

Abstract

This research is performed in order to test the influence of the micro fundamental performance as Cash Flow to Current Liability (CFCL), Quick Asset to Inventory (QAI), Net Profit Margin (NPM), Return on Asset (ROA), Debt to Total As,set (DTA), Debt to Equity Ratio (DER) and Earning per Share (EPS) toward Total Return. Methodology research as the sample used purposive sampling with criteria as (1) The stock of industry was always seen the annual financial report over period 2000-2002, (2) The stock of industry was continue given dividend over period 2000- 2002 and (3) The stock of industry was always seen the annual cash flow over period 2000-2002. Data that needed in this research from Indonesian Capital Market Directory (ICMD 2003) and total sample was acquired 40 of 330 was listed in JSX Data analysis with multi linier regression of ordinary least square and hypotheses test used t-statistic and f-statistic at level of significance 5%, a classic assumption examination which consist of data normality test, mufticolinierity test, heteroskedasticity test and autocorrelation test is also being done to test the hypotheses. During 2000-2002 period show as deviation has not founded this indicate clasiccal assumption that the available data has fulfill the condition to use multi linter regression model. Empirical evidence show QAI, NPM, .ROA, DTA, DER and EPS to have influence toward Total Return at level of significance less than 5% (as 4,9%, 2,4%, 4,7%, 4,5%, 3,6% and 3,3% respectively), CFCL have not influence toward Ln. Total Return at level of significance more than 5% (as 62,7%). While, seven independent variable (CFCL, QAL NPM, ROA, DTA, DER and EPS) to have influence toward Total Return at level of significance less than 5% (as 0,05) with predicted power as 8,8% and others 91,2%to have influence by other factors was not to be enter research model. But this research have seven fundamental factors only with 40 samples over yearly period along 3 years, so the future research suggested to expand other micro fundamental factors and macro economics Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh variabel Cash Flow to Current Liability (CFCL), Quick Asset to Inventory (QAI), Net Profit Margin (NPM), Return on Asset (ROA), Debt to Total Asset (DTA), Debt to Equity Ratio (DER) dan Earning per Share (EPS) terhadap Total Return. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan kriteria (1) perusahaan yang selalu menyajikan laporan keuangan selama periode pengamatan (2000-2002), (2) perusahaan yang membagikan dividen selama periode pengamatan (2000-2002) dan (3) perusahaan yang selalu mengumumkan laporan cash flow selama periode pengamatan (2000-2002). Data diperoleh berdasarkan publikasi Indonesian Capital Market Directory (ICMD 2003). Diperoleh jumlah sampel sebanyak 40 perusahaan dari 330 perusahaan yang terdaftar di BEJ. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi berganda dengan persamaan kuadrat terkecil dan uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefisien regresi parsial serta f-statistik untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama dengan level of significance 5%. Selain itu juga dilakukan uji asumsi klasik yang meliputi uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi. Selama periode pengamatan menunjukkan bahwa data penelitian berdistribusi normal. Berdasarkan basil penelitian tidak ditemukan adanya penyimpangan uji asumsi klasik, hal ini menunjukkan bahwa data yang tersedia telah memenuhi syarat untuk menggunakan model persamaan regresi linier berganda. Dari hasil analisis menunjukkan bahwa data QAI, NPM, ROA, DTA, DER dan EPS secara parsial signifikan terhadap Total Return perusahaan di BEJ periode 2000-2002 pada level of significance kurang dari 5% (masing-masing sebesar 4,9%, 2,4%, 4,7%, 4,5%, 3,6% dan 3,3%) sedangkan CFCL tidak signifikan terhadap Total Return dengan level of significance lebih besar dari 5% (13,8%). Sementara secara bersama-sama (CFCL, QAI, NPM, ROA, DTA, DER dan EPS) terbukti signifikan berpengaruh terhadap Total Return perusahaan di BEJ pada level kurang dari 5% (dengan level of significance 0.05). Kemampuan prediksi dari ketujuh variabel tersebut terhadap Total Return sebesar 8,8% sebagaimana ditunjukkan oleh besarnya adjusted R square sebesar 8,8% sedangkan sisanya 91,2% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dimasukkan ke dalam model penelitian. Sehingga disarankan agar dilakukan penelitian lanjutan dengan memperluas faktor fundamental mikro lainnya serta faktor makro ekonomi.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:11324
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:24 May 2010 15:37
Last Modified:24 May 2010 15:37

Repository Staff Only: item control page