HUBUNGAN STATUS LILA DAN KADAR HB IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN BERAT BAYI LAHIR DI PUSKESMAS MOJOSONGO KABUPATEN BOYOLALI TAHUN 2004

Sunandar, Sunandar (2004) HUBUNGAN STATUS LILA DAN KADAR HB IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN BERAT BAYI LAHIR DI PUSKESMAS MOJOSONGO KABUPATEN BOYOLALI TAHUN 2004. Undergraduate thesis, Diponegoro University.

[img]
Preview
PDF - Published Version
16Kb

Official URL: http://www.fkm.undip.ac.id

Abstract

Status LILA dan kadar Hb ibu hamil trimester III mempunyai peranan penting dalam perkembangan dan pertumbuhan janin. Konsumsi makanan yang kurang dan penyakit yang dialami ibu hamil akan berakibat buruk terhadap perkembangan atau pertumbuhan janin yang mengakibatkan berat badan bayi lahir dengan berat kurang dari 2500 gram. Ibu hamil yang menderita KEK dan anemia akan menyebabkan suplai zat gizi dari ibu ke janin akan berkurang, sehinga akan terjadi kelahiran bayi dengan BBLR. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara status LILA dan kadar Hb ibu hamil trimeter III dengan berat bayi lahir. Jenis penelitian ini adalah penjelasan dan menggunakan metode survei dengan pendekatan Cross Sectional. Populasi penelitian adalah semua ibu hamil trimeter III yang memeriksakan kehamilannya di wilayah kerja Puskesmas Mojosongo dengan sampel diperoleh sejumlah 39 ibu hamil yang memenuhi kriteria inklusi. Data diolah dengan statistik Chi Square. Rata-rata LILA ibu hamil trimeter III adalah 23,9 _+ 1,10 cm, ibu hamil KEK 33,33% dan non KEK 66,67%, ibu hamil anemia 17,95% dan non anemia 82,05%. Ibu melahirkan dengan berat kurang dari 2500gram adalah 17,95% dan lahir normal 82,05%. Ada hubungan yang bermakna antara status LILA ibu hamil dengan BBL (p=0,018 dan c=0,340). Ada hubungan yang bermakna antara status Hb ibu hamil dengan BBL (p=0,003 dan c=0,431). Kata Kunci: Status gizi, LILA, BBLR, Ibu hamil, Trimeter III THE CORELATION BETWEEN UPPER HAND CIRCUMFERENCE MEASUEMENT, HAEMOGLOBIN CONCENTRATION OF TREE SEMESTER PREGNANT WOMAN AND BIRTH AT MOJOSONGO PRIMARY HEALTH CENTER, BOYOLALI DISTRICT YEART 2004 Circumference measurement with pregnence's Haemoglobin at tree trimester, has impertant action to grow and development baby. The pragnance who to tack nutrition and desease whiech to saffer them, makes bad condition for grow or development for baby and has risk less weight when baby birth on more or less 2500 gram. The pregnance who is bak shortage energy and anemia to makes suplay the nutrition from mather for less baby shortage. So happended the babys low birth weight. The desmation research is to know the corelation between upper hand circumferencse measurement and pregnancies's Haemoglobin at three trimester with baby weigt when birth. The kinds research is the information which makes survay methode with cross sectional approach. The population research is art the pregnance at three trimester who do to Antenatal Care Publuc Health Center Mojosongo area with sample from 39 who is pregnance in indication. Tabulated with Chi Square Statistic. More than circumference measurement who pregnence at tree trimeter is 23,9 _+ 1,10cm. The pragnance who shortage energy 33,33% and non shortage energy 6,67%. The pragnance who is anemia 17,95% and non anemia 82,05%. The birth with less weight from 2500 gram is 17,95% and noemaly birth 82,05%. There is corelation which significant between circumferent merasurment of pregnance with baby weight birth (p=0,18 and C=0,340). There is corelation which signifikan between pregnance's Haemoglobin with baby weight birth(p=0,003 and C=0,430). Keyword: Nutrition status, low birt weight, the pragnance tree trimester

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions:Faculty of Public Health > Department of Public Health
ID Code:10789
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:18 May 2010 10:31
Last Modified:18 May 2010 10:31

Repository Staff Only: item control page