Motivasi Perawat mengikuti Uji Kompetensi dalam rangka Peningkatan Jenjang Karir di Rumah Sakit Mardi Rahayu Kudus

Wahyuningtyas, Tri Haryanti (2010) Motivasi Perawat mengikuti Uji Kompetensi dalam rangka Peningkatan Jenjang Karir di Rumah Sakit Mardi Rahayu Kudus. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]Microsoft Word
78Kb

Official URL: http://keperawatan.undip.ac.id

Abstract

Tuntutan terhadap pelayanan keperawatan mendorong manajemen rumah sakit Mardi Rahayu Kudus menguji cobakan program peningkatan jenjang karir mulai Oktober 2008 melalui uji kompetensi. Kenaikan jenjang karir perawat merupakan proses peningkatan kemampuan perawat yang berkompeten dengan cara melakukan uji kompetensi yang di dalamnya mengandung aspek pengetahuan, ketrampilan dan sikap. Dengan adanya kenaikan jenjang karir ini dapat memotivasi perawat untuk lebih meningkatkan kinerja dan prestasinya

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:R Medicine > RT Nursing
Divisions:Faculty of Medicine > Department of Nursing
Faculty of Medicine > Department of Nursing
ID Code:10731
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:17 May 2010 17:52
Last Modified:17 May 2010 17:52

Repository Staff Only: item control page