PENGARUH MOTIVASI, BUDAYA ORGANISASI, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada PT. NYONYA MENEER di Semarang)

Arianto, Dwi Agung Nugroho (2004) PENGARUH MOTIVASI, BUDAYA ORGANISASI, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada PT. NYONYA MENEER di Semarang). Masters thesis, program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
3101Kb

Abstract

Contribution of human resources development in globalization era is the one key success factor for organizational strategies. To improve the quality of human resources in organizational life and work environment. Managers need to establish the activity that enhance work performance by raising work motivation and job satisfaction. There is good reason and some empirical evidence to suggest that condition in the organization environment. Organizational culture to be the main disscusion topic, in bisnis practise and academy society, special two decade related with the role Organizational culture to achieve company success. Roles is focused ability to effect individual, attitude on company. The stronger culture, than the stronger its affect. Therefore good management Organizational culture need to do in order that culture can give maximal benefit to company. The data source for this study was a cross section data of the workers in PT. Nyonya Meneer, selected about 100 from production employe in organization. To test the purposed hypotheses, this study used the structural equation model analysis and confirmatory factor analysis. Result from this research examine that the extent of work performance is influenced by the work motivation, job satisfaction, and Organizational culture. The implication of these findings is that the manager who creates conditions that can satisfy important need and receive right direction for goal achievement is likely to job satisfaction the workers, will successfully the higher work performance. And the acceptable test for signification test model have done by testing goodness of fit that is GFI, AGFI, CFI, RMSEA, TLI, and CR. Peranan sumber daya manusia pada era globalisasi dan memasuki abad 21, bahwa sumber daya manusia merupakan kunci keberhasilan organisasi. Masalah sumber daya manusia merupakan tantangan manajemen yang paling serius. Dalam menerapkan manajemen sumber daya manusia perlu adanya motivasi. Motivasi merupakan salah satu usaha untuk merangsang orang bekerja keras. Selain motivasi diperlukan juga kepuasan pada karyawan. Salah satu peningkatan kinerja karyawan, apabila kepuasan dari din karyawan terpenuln. Kepuasan kerja sebagai tingkat kesenangan yang dirasakan seseorang atas peranan atau pekerjaan dalam organisasi. Budaya organisasi menjadi topik pembahasan di kalangan akademis, khususnya selama dua dasawarsa terakhir ini, berkaitan dengan perannya dalam pencapaian kesuksesan perusahaan. Peran budaya tersebut terutama melalui keinampuannya mempengaruhi perilaku individu dalam perusahaan. Semakin kuat budaya, maka semakin kuat pula pengarulmya. Karenanya pengelolaan yang baik atas budaya organisasi perlu dilakukan agar budaya dapat memberikan manfaat maksimal bagi organisasi. PT. Nyonya Meneer adalah salah satu produsen jamu yang terbesar di. Indonesia yang memanfaatkan sumber daya manusia. Berdasarkan kenyataan yang ada di lapangan, bahwa kinerja karyawan yang ada di PT. Nyonya Meneer mengalami penurunan yang dapat dilihat dari semakin meningkatnya absensi karyawan dan merupakan salah satu indicator menurunnya kinerja karyawan. Basil penelitian ini menyatakan bahwa pengaruh motivasi, budaya organisasi, dan kepuasan kerja mampu meningkatkan kinerja karyawan. Dengan melihat hash pada regression weight yang dimiliki oleh ketiga variabel independen bahwa kinerja karyawan lebih dipengaruhi oleh kepuasan kerja Daripada motivasi dan budaya organisasi. Dan pengujian model menunjukkan hash yang dapat diterirna dengan menggunakan goodness of fit yaitu GFI, AGFI, CFI, RMSEA, TLI, dan CR.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:10611
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:14 May 2010 07:55
Last Modified:14 May 2010 07:55

Repository Staff Only: item control page