ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA PASAR PERUSAHAAN MEBEL DI KOTA SEMARANG

Ardono, Wahyu Budiati (2001) ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA PASAR PERUSAHAAN MEBEL DI KOTA SEMARANG. Masters thesis, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
1759Kb

Abstract

In the very tight furniture business competition, each firm must be able to increase their market ferformance. Those an ability to carefully anaysed various factors that influence the market performance in order to maintain their survival were needed. In the last five years furniture companies in Semarang District have experienced grey periods due to tight competition and long term crisis. That resulted in declining production volume and profit because of lower domestik and export demand on fumitures. Based on the bacground above, it was developed a research gap in order to identity research problems. The problems was identified what are the specific factor that influence market performance of furniture companies in Semarang. Twenty five of 31 middle to high furniture companies were randomly selected as samples in this research. Market orientation, new produch superiority, and market creativity program were observed as independence variables where as market performance was selected as dependence variable. Interview to each respondent was conducted in order to collect various data as set in the aims of the research. The results showed that market performance of furniture companies in Semarang were linierly significantly influenced by market orientation, new product superiority and market creativity program that drawn in a multiple linier regression, whereas F test demonstrated that 3 variables simultanneously influenced market performance. Similarly, T test showed that among 3 variables individually or partially influence market performance of furniture companies in Semarang. These can be concluded that all the hypothesis that arised in this research were approved. On the other hand market orientation, new product superiority and market creativity program were positively significantly influenced market performance of furniture companies in Semarang. Menghadapai persaingan bisnis mebel yang semakin ketat, setiap perusahaan mebel dituntut untuk selalu dapat meningkatkan kinerja pasar perusahaan masing-masing. Oleh karena itu dibutuhkan kemampuan untuk dapat menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinetja pasar perusahaan agar perusahaan tersebut dapat bertahan hidup. Berdasarkan latar belakang maka dikembangkan research gap, yang dijadikan permasalahan dalam penelitian. Permasalahan dalam penelitian ini adalah menentukan faktor-faktor spesifik apakah yang mempengaruhi kinerja pasar perusahaan mebel. Untuk menjawqab permasalahan dalam penelitian ini, maka dikembangkan model penelitian yang terdiri dari 3 variabel bebas yaitu : variabel orientasi pasar, keunggulan produk barn, dan variabel kreatifitas program pemasaran. Sedangkan sebagai variabel tergantung adalah kinerja pasar perusahaan. Perusahaan yang dijadikan obyek penelitian adalah perusahaan mebel yang mempunyai klasifikasi menengah dan besar di Kota Semarang. Dan 31 perusahaan, diambil secara acak 25 perusahaan sebagai sampel. Data diperoleh melalui wawancara dengan 25 responden dari unsur manajemen. Data dari hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linir berganda. Hasil analisis linier berganda menunjukan bahwa koefisien regresi 131, 132 dan 03 adalah positif (pengaruh searah). Variabel bebas orientasi pasar, keunggulan produk baru dan kreatifitas program pemasaran semakin tinggi maka semakin tinggi pula kinerja pasar perusahaan. Hasil uji hipotesis dengan F test menunjukan bahwa variabel orientasi pasar, keunggulan produk ba' dan kreatifitas program pemasaran secara serentak berpengaruh terhadap kinerja pasar. Hasil uji t test menunjukan bahwa ketiga variabel yang diuji secara individual / parsial berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pasar perusahaan mebel di Kota Semarang. Hasil analisa data menunjukan bahwa semua hipotesis yang diajukan dapat diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel¬variabel bebas yang diteliti yaitu orientasi pasar, keunggulan produk baru, kreatifitas program pemasaran mempunyai pengaruh yang signifikan (positif) terhadap variabel tergantung kinerja pasar perusahaan-perusahaan mebel di Kota Semarang.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:10494
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:12 May 2010 09:25
Last Modified:12 May 2010 09:25

Repository Staff Only: item control page